Puisi Ramadhan Malam Karya Damiri Mahmud

Malam
dalam rakaat
patah-patah

Malam
tengah malam
huruf yang tertatih
lelah

Meniti hening
Allah

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama